· Niat
· Berdiri jika mampu
· Takbiratul Ikhram
· Membaca surat al-fatihah
· Ruku` dan tuma`ninah
· I`tidal dan tuma`ninah
· Sujud dan tuma`ninah
· Duduk diantara dua sujud dan tuma`ninah
· Duduk tasyahud akhir
· Membaca tasyahud akhir
· Membaca shalawat kepada Nabi
· Membaca salam pertama
· Tertib
Rukun sholat tersebut dibagi menjadi dua, yaitu :
1. Rukun qauli, yaitu rukun yang berupa ucapan (contoh : Takbiratul ikhram, membaca surat al-fatihah, membaca tasyahud akhir, membaca salam)
2. Rukun fi`li, yaitu rukun yang berupa gerakan (contoh : sujud, ruku`, I`tidal dll).
Syarat Syah Sholat
1. Suci badan dari hadats besar dan kecil
2. Allah tidak menerima sholat seseorang diantara kamu yang berhadats sehingga dia berwudhu”. (HR. Bukhari dan Muslim)
3. Suci badan, pakaian dan tempat dari najis
4. Menutup aurat. Aurat laki-laki adalah antara pusar sampai lutut, sedang aurat perempuan adalah seluruh anggota badan kecuali kedua telapak tangan dan wajah.
5. Telah masuk waktu sholat
Belum ada tanggapan untuk "Rukun Sholat dan Syarat Syah Sholat"
Post a Comment